Untuk bumi yang lestari

Kolom| April-Juni 2018

Restorasi Gambut di Hutan Alam Produksi

Ekosistem gambut menyimpan cadangan karbon yang sangat besar. Di Indonesia tidak kurang dari 55 giga ton karbon tersimpan dalam ekosistem gambut yang tersebar dari Sumatera, Kalimantan dan Papua

Pohon di hutan gambut

DUA pekan sebelum Ramadan, Bogor kering karena Kota Hujan ini tak kunjung diguyur hujan. Suhu mencapai 39 derajat Celcius, terik memanggang, segala permukaan. Cuaca ini mengingatkan saya pada 2015 ketika hutan-hutan Indonesia terbakar karena panas yang masif mempercepat persebaran api, terutama di hutan-hutan Sumatera dan Kalimantan.

Kebakaran hebat itu telah melahirkan momentum dan perhatian kita ke....

Klik Login jika Anda pernah membeli artikel ini.
Dukung kami dengan menjadi Pelanggan melalui tombol Daftar dan Deposit.
 
 
 


Alumni Jurusan Manajemen Hutan IPB dan Ketua Pokja Restorasi Ekosistem

Topik :

Bagikan

Komentar



Artikel Lain