Untuk bumi yang lestari

Inforial

  • Proyek FIP 2 Mendukung FOLU Net Sink 2030

    Juli-September 2022

    Proyek Forest Investment Program 2 (FIP 2) di Riau mendukung FOLU Net Sink 2030.

  • Ragam Komoditas Tanah Laut

    April-Juni 2022

    Sepuluh kelompok tani hutan Tanah Laut mengembangkan komoditas hutan menjaga rimba. Berkat bantuan program FIP 2.

  • FIP 2 Mengubah Paradigma Masyarakat di KPH Kendilo

    April-Juni 2022

    Proyek FIP 2 atau Forest Investment Program 2 membantu masyarakat di KPH Kelindo di Kalimantan Timur. Masyarakat tak lagi merambah hutan.

  • Manfaat Proyek FIP 2 di KPH Dolago

    April-Juni 2022

    Proyek Forest Investment Program 2 (FIP 2) di Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, memberikan manfaat banyak kepada petani. Membantu menghidupkan usaha kelompok tani hutan.

  • Masa Depan Bisnis Restorasi Ekosistem

    Juli-September 2021

    Areal restorasi ekosistem PT Karawang Ekawana Nugara (KEN) di Sumatera Selatan.

  • Kawasan Restorasi Sebagai Konservasi Satwa Liar

    April-Juni 2021

    Inforial PT Ekosistem Khatulistiwa Lestari.

  • Menjaga Benteng Warisan Dunia 

    Januari-Maret 2021

    Cara PT Sipef Biodiversity Indonesia mengelola areal restorasi ekosistem.

  • Satu Dekade Melayani Masyarakat

    Oktober-Desember 2020

    Keberadaan BPDLH akan jadi ujung tombak pembangunan lingkungan hidup yang berkelanjutan, dengan kewenangan dan cakupan yang lebih luas dari BLU P3H, melalui pembiayaan program, di samping pembiayaan dana bergulir secara komplementer.

  • Mencegah Kebakaran Hutan Berulang

    Oktober-Desember 2020

    Bagaimana cara mengatasi dan mencegah kebakaran hutan dan Lahan berulang? Rangkuman dari webinar Bersama Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Alue Dohong.

  • Menjaga Asa Gambut Semenanjung Kampar dan Pulau Padang

    Oktober-Desember 2020

    Sebelum RER beroperasi, kedua lanskap ini merupakan area yang cukup terdegradasi. Pembalakan liar, klaim lahan, perambahan hutan, praktik tebang-bakar, penebangan yang tidak lestari dan kegiatan komersial lainnya, membuat kondisinya cukup memprihatinkan.

  • Restorasi Ekosistem: Multiusaha Rimba Raya

    April-Juni 2020

    Wilayah RRC rentan terhadap kebakaran, ekspansi kelapa sawit serta di kebutuhan pembangunan daerah, seperti pembangunan jalan pelabuhan Sigintung, perumahan dan perkebunan masyarakat.

  • KICK-OFF MEETING SERTIFIKASI FSC 2022

    Oktober-Desember 2019

    Forest Stewardship Council (FSC) Indonesia, Tropical Forest Foundation (TFF), dan The Nature Conservancy (TNC) beri dukungan penuh kepada Korindo Group. Bukti Komitmen Korindo Mengelola Hutan yang Lestari.

  • TUMBUH BERSAMA BUKIT TIGAPULUH

    Juli-September 2019

    PT Alam Bukit Tigapuluh (ABT) menjadi salah satu harapan dalam mengamankan hamparan ini agar fungsi ekosistemnya kembali seimbang.

  • Harumkan Citarum

    April-Juni 2019

    Hulu sungai/DAS Citarum hampir seluruhnya berupa lahan kritis, yang termasuk dari keseluruhan luas lahan kritis Pulau Jawa 2,1 juta ha atau 14 juta ha lahan kritis di seluruh Indonesia.

  • Legalitas Perhutanan Sosial Gerbang Menuju Kemakmuran Rakyat

    April-Juni 2019

    Akses legal perhutanan social memberikan kepastian hukum bagi masyarakat dalam mengelola hutan selama 35 tahun.

  • Hutan Adat Wujud Rakyat Berdaulat Bangsa Bermartabat

    April-Juni 2019

    Hutan Adat bukan lagi bagian Hutan Negara

  • Menjaga Asa Badak di Sumatera

    Oktober-Desember 2018

    Keganasan alam selama jutaan tahun rupanya tidak berarti bila dibandingkan dengan ancaman yang dihadapi badak saat ini: perburuan dan perdagangan satwa, degradasi dan fragmentasi habitat, perkawinan sedarah dan penyakit pada sistem reproduksi.