Untuk bumi yang lestari

Reportase| Oktober-Desember 2018

Pengalaman Membangun Perhutanan Sosial

Reportase partisipatif mahasiswa Fakultas Kehutanan IPB dalam Environomic Social Mapping yang menjadi bagian National Environment & Social Talk (NEST) 2018 oleh Forest Management Students’ Club (FMSC) dari Kerinci, Jambi. Kegiatan ini didukung Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Pusat Informasi Kehutanan Fakultas Kehutanan IPB, Departemen Manajemen Hutan IPB, dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) IPB.

Perhutanan Sosial Kerinci

SEBANYAK 30 mahasiswa Fakultas Kehutanan IPB anggota Forest Management Students’ Club tiba di Kabupaten Kerinci, Jambi, pada 21 Agustus 2018. Mereka akan tinggal di beberapa desa di kabupaten itu selama 10 hari untuk mengamati praktik perhutanan sosial. Perhutanan sosial adalah pendekatan baru, meski pun praktiknya sudah lama ada, dalam pengelolaan hutan yang lestari.

Ada enam....

Klik Login jika Anda pernah membeli artikel ini.
Dukung kami dengan menjadi Pelanggan melalui tombol Daftar dan Deposit.
 
 
 


Mahasiswa Manajemen Hutan Fakultas Kehutanan IPB

Topik :

Bagikan

Komentar



Artikel Lain