Untuk bumi yang lestari

Oase| April-Juni 2021

Ikejime

Sutradara film Netflx Seaspiracy mengajak penonton berhenti makan ikan karena eksploitasi masif laut oleh industri perikanan global. Tak menyelesaikan masalah.

Piranha (Ilustrasi: Reimund Bertrams/Pixabay)

JIKA soalnya adalah kelestarian, film dokumenter Seaspiracy gagal menyampaikan pesan karena kesimpulannya. Sutradara Ali Tabrizi, melalui film yang mulai tayang di Netflix pada 24 Maret 2021 ini, mengampanyekan kita berhenti makan ikan karena jeri dengan masifnya industri perikanan dalam mengeksploitasi laut.

Ia bahkan mengutip satu prediksi bahwa tahun 2048 semua penghuni laut akan menghila....

Klik Login jika Anda pernah membeli artikel ini.
Dukung kami dengan menjadi Pelanggan melalui tombol Daftar dan Deposit.
 
 
 


Mengelola blog catataniseng.com. Menjadi wartawan sejak 2001 dan penerima penghargaan Mochtar Lubis Award serta Jurnalis Jakarta Award untuk liputan investigasi. Bukunya: #kelaSelasa: Kumpulan Twit tentang Jurnalisme, Media, dan Teknik Menulis Berita

Topik :

Bagikan

Komentar



Artikel Lain